Pernah mendengar istilah
hidup hanya sekali, nikmatin masa muda jangan disia-siakan salah satunya adalah
travelling, bagi saya dulu sebelum menikah travelling adalah merupakan hobi
hampir setiap weekend dan hari libur kantor selalu traveling meskipun masih di
sekitar Indonesia. Dan akhirnya bisa ke negeri tetangga itupun karena salah satu travel senang dengan
gaya tulisan saya pada nichie traveling, bahagia tentu dan enggak nyangka kok
bisa saya yang terpilih.
Apa yang membuat saya
begitu menyukai traveling, walaupun banyak orang beranggapan bahwa travelling itu
buang-buang waktu dan katanya menghambur-hamburkan uang padahal banyak sekali
hal positif yang banyak kita dapatkan dari traveling kebeberapa dearah ke daerah
lainnya apalagi sampai luar negeri.
Manfaat Travelling dengan HapyTrip
Pengalaman
berharga
Pengalaman
tidak bisa dibeli dengan uang. Pengalaman merupakan sesuatu yang tidak ternilai
dengan materi sebanyak apapun di dunia ini. Dengan traveling, kita
akan mendapatkan banyak pengalaman berharga yang dapat kita ceritakan kembali
kepada orang lain, pertemuan dengan orang-orang baru, mengenal sebuah
komunitas dan menyaksikan keunikan budaya dan adat setempat pastinya akan menjadi
pengalaman yang berharga
Dalam
hal traveling, para pejalan sering kali bertemu dengan orang-orang
baru. Berdasarkan pengalaman pribadi saya, setiap saya berkunjung ke suatu
daerah yang baru sekali saya kunjungi, saya akan mendapatkan teman baru dalam
perjalanan, saya dapat banyak teman ketika melakukan traveling dengan
cara backpacker. Nah, disana orang-orang yang juga sedang dalam perjalanan traveling akan
welcome kepada teman baru sesama perjalanan. Dan teman saya percaya tidak
dapat jodoh saat traveling.
Ketenangan
Untuk
kita yang senang banget traveling ke tempat-tempat sepi seperti
pantai, danau, atau bahkan gunung, kamu akan mendapatkan sesuatu yang tidak
akan pernah ditemui di kota. Hal itu adalah ketenangan, baik itu ketenangan
jiwa dan pikiran yang sejatinya sangat penting untuk hidup kita. Misalnya saja
jika kita terlalu pusing dengan pekerjaan di kantor, mungkin travelingsejenak
bisa menjadi solusi untuk kita agar
mendapatkan ketenangan pikiran dan juga inspirasi baru.
Mengenal
lebih dalam akan kekayaan tanah air
Indonesia
sebenarnya sangat kaya akan segala hal, terutama dalam hal keindahan dan pesona
alamnya. Traveling adalah cara untuk mengenal lebih dalam akan
kekayaan negeri kita tercinta ini. Dengan melakukan perjalanan ke tempat-tempat
indah di Indonesia, kita bisa melihat langsung dengan mata sendiri betapa
beruntungnya kita hidup dan lahir di bumi pertiwi ini.
Jadi, traveling tidak
melulu soal berfoya-foya dan menghamburkan uang semata. Ada banyak hal positif
yang bisa kamu dapatkan dari kegiatan satu ini. Bagi Saya pribadi, traveling adalah
jalan untuk mengubah cara pandang saya akan Indonesia demi mengenal lebih dalam
lagi negeri tercinta ini.
Dulu memang tidak kepikiran, untuk membuat asuransi selama perjalanan, padahal pernah terjadi waktu traveling bareng kakak, kopornya hilang dan itu terlunta-lunta sampai 3 negara karena handle tasnya copot. Dan kejadian juga pada suami saya ke Jambi akan tetapi tas yang dibawanya masuk ke pesawat Kalimantan. Dan handphone suami beserta chargernya hilang, padahal itu sudah disembunyikan diantara lipatan baju. Sedikit kesal karena mengurusnya menghabiskan waktu dan tenaga. Nah ternyata ada perlindungan yang antara lainnya perlindungan terhadap bagasi dan barang pribadi yaitu HappyTrip dari HappyOne.id
Asuransi digital ini layanannya 24jam, prosesnya lebih cepat dengan fitur yang baru pertama kalinya yaitu download e-policy. Caranya mendaftarnya pun mudah pernah saya tulis disini. Tinggal buka aplikasi happyone.id, kemudian login untuk mendaftakan diri. Selain HappyTrip ada 3 lainnya yaitu HappyEdu, HappyMe dan HappyHome. Hanya perlu one id (satu nomor identitas) untul All in one insurance.
Dulu memang tidak kepikiran, untuk membuat asuransi selama perjalanan, padahal pernah terjadi waktu traveling bareng kakak, kopornya hilang dan itu terlunta-lunta sampai 3 negara karena handle tasnya copot. Dan kejadian juga pada suami saya ke Jambi akan tetapi tas yang dibawanya masuk ke pesawat Kalimantan. Dan handphone suami beserta chargernya hilang, padahal itu sudah disembunyikan diantara lipatan baju. Sedikit kesal karena mengurusnya menghabiskan waktu dan tenaga. Nah ternyata ada perlindungan yang antara lainnya perlindungan terhadap bagasi dan barang pribadi yaitu HappyTrip dari HappyOne.id
diambil dari web happyone.id |
Asuransi digital ini layanannya 24jam, prosesnya lebih cepat dengan fitur yang baru pertama kalinya yaitu download e-policy. Caranya mendaftarnya pun mudah pernah saya tulis disini. Tinggal buka aplikasi happyone.id, kemudian login untuk mendaftakan diri. Selain HappyTrip ada 3 lainnya yaitu HappyEdu, HappyMe dan HappyHome. Hanya perlu one id (satu nomor identitas) untul All in one insurance.
Semoga bermanfaat ya...
Travelling kalau ada asuransi memang lebih nyaman dan tenang yaaa :)
ReplyDeleteWah, keren ya happyOne ini. Bahkan ada produk yang bisa cover saat traveling. Kujadi tergoda nih pengen pindah dari asuransi konvensional. :)))
ReplyDeletePreminya murah yah mbak, masih terjangkau. Jadi tenang deh melakukan perjalanan karena sudah diproteksi dengan happyTrip
ReplyDeleteAsyiik travelingnya jd lebih tenang lagi ya...krn usah jaga2 nih hehe. Asuransi memang spt payung si musim hujan..
ReplyDeleteIya banget nih soal manfaat traveling karena hal itu juga yang mendasari aku sering traveling walaupun nggak selalu pergi jauh.
ReplyDeleteWaaahhhh ternyata ada asuransi yang preminya terjangkau dan perlindungannya luar biasa yaa....
ReplyDeleteBuat jones pasti seru ya bisa punya kenalan baru saat traveling hihihihi :) Manfaat jalan2 ternyata banyak ya. Apalagi kalo sama anak2 kita memperkenalkan aneka budaya tradisional. Jadi biar bangga akan sejarah dan kekayaan budaya yg kita punya. Asik lagi kalo punya happytrip ikutan asuransi kayak gini hati tenang pas traveling jd kalo ada apa2 tercover deh :D Keren!
ReplyDeletetravelling bikin hidup happy, bisa tambah bersyukur atas kekuasaan Allah... melihat alam yg indah...
ReplyDeleteInfo yang menarik sekali kak, bener banget penting asuransi kalau travel.. harus di highlight neh asuramsomas
ReplyDeleteMelancong jadi makin tenang ya kak dilengkapi proteksi, tinggal fokus pada keseruan dan pengalaman yg akan dibagi ke berbagai medium sosial
ReplyDeleteAsyiknya ya jadi travel blogger jalan terusss... jadi kalau pake HappyTrip itu selain preminya bersahabat, benefitnya lumayan juga ya?
ReplyDeletePenting ya jaman sekarang beli asuransi perjalanan untuk perlindungan aman saat traveling
ReplyDelete